biaya pos, perangko, fax, pembelian alat tulis,
fotocopy, dll. Untuk membentuk suatu kas kecil, perusahaan harus menaksir
jumlah kas yang diperlukan untuk jangka waktu tertentu, misalnya satu minggu
atau satu bulan. Jurnal pembentukan kas kecil yaitu :Kas Kecil Rp 2.000.000Bank
Rp 2.000.000Ada dua metode yang digunakan untuk mencatat kas kecil yaitu :1.
Sistem ImprestDalam sistem ini jumlah rekening kas kecil selalu tetap yaitu
sebesar cek yang diserahkan kepada kasir kas kecil untuk membentuk dana kas kecil.
Setiap kali melakukan pembayaran, kasir kas kecil harus membuat bukti
pengeluaran, apabila jumlah kas kecil tinggal sedikit dan juga pada akhir
periode kasir kas kecil akan minta pengisian kembali kas kecilnya sebesar
jumlah yang sudah dikeluarkan. Pada sistem imprest pengeluaran kas kecil baru
dicatat pada saat pengisian kembali.2. Sistem FluktuasiPada metode fluktuasi
saldo kas kecil tidak tetap tetapi berfluktuasi sesuai dengan jumlah
pengeluaran-pengeluaran kas kecil. Dalam metode fluktuasi setiap terjadi
pengeluaran kas kecil langsung dicatat, jadi buku pengeluaran kas kecil
mempunyai fungsi sebagai buku jurnal dan menjadi dasar untuk pembukuan ke
rekening-rekening buku besar
ada yang ditanya silakan kometar
EmoticonEmoticon